PT Suara Dewata Media - Suara dari Pulau Dewata

Jalan Anyelir I, Nomor 4A, Desa Dauh Peken, Kec. Tabanan, Kab. Tabanan, Bali

Call:0361-8311174

info@suaradewata.com

#Paus Fransiskus

Bawa Misi Kemanusiaan, Paus Fransiskus Kunjungi Masjid Istiqlal dan Gelar Misa Akbar di GBK Jakarta

Jakarta, suaradewata.com – Pemimpin spiritual Gereja Katolik Roma Paus Fransiskus mengapresiasi tingginya toleransi dan saling menghormati antar umat bera...

Paus Fransiskus Serukan Perdamaian dan Toleransi dalam Kunjungan ke Indonesia

Jakarta, suaradewata.com - Paus Fransiskus melakukan kunjungan bersejarah ke Indonesia, mengunjungi beberapa tempat penting sebagai bagian dari upayanya memperk...

Seluruh Pihak Diimbau Jaga Kondusifitas Selama Kunjungan Paus ke Indonesia

Jakarta, suaradewata.com - Polri mengajak seluruh elemen masyarakat agar turut serta menjaga kondusifitas selama kunjungan Paus Fransiskus, agar berjalan aman d...

Waspada Hoaks dan Tiket Palsu Paus, Masyarakat Diimbau Lebih Berhati-Hati

Jakarta, suaradewata.com - Ketua Umum Pengurus Besar Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Bagas Kurniawan menegaskan selebaran poster yang mengatasnamakan HMI dan be...

Kegiatan Paus Fransiskus di Indonesia Berlangsung Khidmat Tanpa Gangguan Keamanan

Jakarta, suaradewata.com - Rangkaian kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia pada 3-6 September 2024 dipastikan akan berlangsung khidmat dan aman, dengan dukunga...

Paus Fransiskus Akan Kunjungi Masjid Istiqlal, Simbol Toleransi Negara Multikulural

Jakarta, suaradewata.com - Paus Fransiskus, pemimpin tertinggi Gereja Katolik dunia, melakukan kunjungan bersejarah ke Indonesia sejak 3 hinga 6 September 2024....

Istana Negara Sambut Kedatangan Paus Fransiskus dengan Upacara Kenegaraan

Jakarta, suaradewata.com - Paus Fransiskus, Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik sedunia dan Kepala Negara Vatikan tiba di Indonesia, kemarin (3/9/2024), dalam ran...

Paus Fransiskus: Bhinneka Tunggal Ika Mencerminkan Realitas Keberagaman di Indonesia

Jakarta, suaradewata.com – Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Sedunia, Paus Fransiskus memuji semboyan Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika. Semboyan itu mencer...

Presiden Jokowi dan Paus Bertemu, Perdamaian Dunia dan Toleransi Jadi Isu Utama

Jakarta, suaradewata.com – Pemimpin Tertinggi Gereja Katolik Sedunia, Paus Fransiskus sudah tiba di Istana Negara Merdeka Jakarta untuk melakukan pertemua...

Paus Fransiskus ke Istana Negara, Sebut Bhineka Tunggal Ika

Jakarta, suaradewata.com – Paus Fransiskus resmi tiba di Istana Negara hari ini dalam kunjungan bersejarahnya ke Indonesia. Kunjungan ini menjadi bagian d...

Paus Fransiskus Puji Semboyan Bhinneka Tunggal Ika, Serukan Perdamaian

Jakarta, suaradewata.com – Dalam kunjungan bersejarahnya ke Indonesia, Paus Fransiskus menyampaikan pidato yang penuh makna di Istana Negara, hari ini. Da...

Paus Puji Komitmen Indonesia Jaga Persatuan Ditengah Keberagaman

Jakarta, suaradewata.com – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengatakan kunjungan pemimpin tertinggi Gereja Katolik sedunia, Sri Paus Fransiskus, ke Indone...

Berkunjung ke Istana Negara, Paus Tegaskan Ingin Tingkatkan Dialog Antaragama

Oleh: Andika Pratama )* Kunjungan Paus Fransiskus ke Indonesia menjadi sorotan dunia, menandai babak baru dalam hubungan antaragama yang penuh damai dan saling pe...

Kunjungan Paus Momentum Tunjukkan Toleransi Indonesia Kepada Dunia

Oleh : Agung Wira Tama )* Kedatangan Paus Fransiskus ke Indonesia merupakan momen yang sangat dinantikan oleh seluruh lapisan masyarakat, tidak hanya bagi umat Ka...

Merawat Kebhinekaan Indonesia Melalui Kunjungan Paus Fransiskus

Oleh : Felicia Pramandika )* Di tahun 2024, Indonesia menjadi tuan rumah bagi kunjungan bersejarah Paus Fransiskus. Kunjungan ini merupakan momen penting, tidak h...